Adik Marc Marquez Pede Sambut MotoGP 2022: Motor Baru Honda Jauh Berbeda dengan Tahun ini

- 17 Desember 2021, 14:22 WIB
Pembalap LCR Honda, Alex Marquez saat mengikuti tes resmi MotoGP di Sirkuit Jerez, Spanyol.
Pembalap LCR Honda, Alex Marquez saat mengikuti tes resmi MotoGP di Sirkuit Jerez, Spanyol. /MotoGP

“Kami menang di beberapa area dan kalah di area lain, tetapi kami masih harus memahaminya dengan lebih baik, kami memiliki banyak pekerjaan yang harus dilakukan,” serunya.

Baca Juga: Tasia, Bayi Orangutan yang Baru Lahir di Suaka Margasatwa Lamandau Kalimantan Tengah

“Waktu putarannya bagus dan itu positif,” tegasnya.

Terakhir, rekan setim Takaaki Nakagami itu pun optimis menyongsong MotoGP musim 2022 dengan menargetkan finish di tempat delapan besar klasemen akhir pembalap.

“Saya berharap untuk lebih konsisten dan berada di delapan besar pada tahun 2022,” pungkas Alex Marquez.***

Baca Juga: Lampu Kuning untuk Miguel Oliveira dan Brad Binder, Bos KTM Tegaskan Line Up Pembalap 2023 Belum Ditentukan

Halaman:

Editor: Muhammad Mugi

Sumber: Speedweek


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah