Prakiraan Cuaca Kebumen Kota dan Sekitarnya untuk Besok Rabu 7 April 2021, Masih Akan Terus Hujan

- 6 April 2021, 07:36 WIB
Prakiraan cuaca Kebumen Kota dan Sekitarnya hari Rabu 7 April 2021
Prakiraan cuaca Kebumen Kota dan Sekitarnya hari Rabu 7 April 2021 /Unsplash

Menjelang terbit matahari atau pada pukul 04.00 WIB prakiraan cuaca di Kebumen dan sekitarnya diperkirakan akan berawan, dengan suhu 25°C dan kecepatan angin 10 km/jam yang berasal dari arah tenggara. Sedang kelembaban baik menjadi 95%.

Pada pukul 07.00 WIB prakiraan cuaca di Kebumen diperkirakan akan berawan, dengan suhu mencapai 28°C dan kecepatan angin 10 km/jam yang berasal dari arah barat daya.

Pada siang hari atau pada pukul 10.00 WIB prakiraan cuaca di Kebumen dan sekitarnya diperkirakan akan berawan, dengan suhu 32°C dan kecepatan angin 20 km/jam yang berasal dari arah barat. Sedang kelembaban turun menjadi 70%.

Baca Juga: Kapten Persija Jakarta Ismed Sofyan Menikah, Netizen: Baru Tahu Kalau Doi Baru Nikah

Pada pukul 13.00 WIB prakiraan cuaca di Kebumen dan sekitarnya yaitu akan berawan, dengan suhu mencapai 32°C dan kecepatan angin mencapai 20 km/jam yang berasal dari arah barat dengan kelembapan udara turun menjadi 65%.

Ingat ya, sedia payung sebelum hujan dan pastikan barang bawaan anda aman. Karena direntan sore hari daerah Kebumen dan sekitarnya akan turun hujan.

Hujan dengan intensitas sedang sampai ringan ini akan datang mulai pukul 16.00 - 19.00 WIB, dengan suhu udara yang menurun sekitar 27°C dan kecepatan angin mencapai 20 km/jam yang berasal dari barat.

Baca Juga: Usai Banjir Bandang, Sejumlah Wilayah di NTT Masih Terisolasi

Sementara hujan akan berhenti pada pukul 22.00 WIB, dengan suhu udara yang menurun sekitar 26°C dan kecepatan angin mencapai 10 km/jam yang berasal dari tenggara.

Untuk jaga-jaga, sediakan berbagai vitamin, mantol maupun jaket ketika bepergian karena bisa saja sewaktu-waktu akan terjadi perubahan cuaca.

Halaman:

Editor: Muhammad Khasbi M.

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x