Ducati dan KTM Sepakat Lakukan Pertukaran Pembalap? Miguel Oliveira Lakukan Pertemuan dengan Gresini Racing

- 5 Juni 2022, 09:03 WIB
Miguel Oliveira dan ayahnya, Paulo Oliveira bertemu dengan petinggi Gresini Racing didampingi Direktur Olahraga Ducati, Paulo Ciabatti.
Miguel Oliveira dan ayahnya, Paulo Oliveira bertemu dengan petinggi Gresini Racing didampingi Direktur Olahraga Ducati, Paulo Ciabatti. /Simon Patterson

Gresini Racing dalam pemilihan pembalap selalu berkonsultansi dengan Ducati, namun hasil akhir keputusan ada ditangan Nadia Padovani, selaku pemilik tim tersebut.

Baca Juga: Kakucho Mati Dibunuh Sanzu? Ini Spoiler Tokyo Revengers Chapter 256

"Mereka yang bertanggung jawab selalu berkonsultansi dengan kami dalam hal keputusan pembalap. Kami memeriksa pembalap mana yang tersedia dengan level yang bagus," kata Ciabatti.

"Karena ketika tim MotoGP terbiasa menang, sulit untuk mengganti pembalap top itu dengan rookie," imbuhnya.

Sebagai informasi, Enea Bastianini sudah hampir dipastikan akan menjadi rekan setim Francesco Bagnaia di pabrikan Ducati, sehingga tempatnya untuk saat ini kosong.

Baca Juga: Jack Miller Jadi Gabung KTM, Miguel Oliveira Langsung Lobi Gresini Racing dan WithU RNF Team

Jika Miguel Oliveira benar-benar bergabung dengan Gresini Racing, maka lengkap sudah line up empat tim Ducati di MotoGP untuk kompetisi MotoGP musim 2023 dan 2024

- Ducati Lenovo: Francesco Bagnaia dan Enea Bastianini
- Prima Pramac Ducati: Jorge Martin dan Johann Zarco.
- Mooney VR46 Ducati: Luca Marini dan Marco Bezzecchi
- Gresini Racing Ducati: Miguek Oliveira dan Fabio Di Giannantonio.***

Baca Juga: Wow, Ternyata Seperti ini Cara Dapatkan Uang Jutaan Rupiah Meski Tak Lolos Seleksi Kartu Prakerja Gelombang 31

Halaman:

Editor: Muhammad Mugi

Sumber: Speedweek


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah