Tragedi Halloween, Komisaris Jenderal Polisi Nasional Korea Selatan: Lakukan Penyelidikan Internal

- 2 November 2022, 21:34 WIB
Ilustrasi tragedi Hallowen di Itaewon Korea Selatan.
Ilustrasi tragedi Hallowen di Itaewon Korea Selatan. //Pixabay.com/Meinereterampe

Namun, berdasarkan keterangan saksi, mengatakan bahwa mereka melihat beberapa polisi mengarahkan lalu lintas di jalan utama tetapi sedikit atau tidak ada petugas di gang pejalan kaki yang ramai dan jalan samping.

Sangat disayangkan mengapa tidak ada yang mengerahkan petugas untuk melakukan tindakan keamanan.

Hal ini dijelaskan oleh Han terkait sikap polisi saat sebelum terjadi bencana mematikan tersebut.

Baca Juga: Lantik 44 Pejabat Eselon III dan IV, Bupati Kebumen Ingatkan untuk Melayani Masyarakat dengan Tulus

"Ketika seseorang menelepon 112, itu adalah situasi yang sangat mendesak dan bantuan polisi atau tindakan sangat dibutuhkan," kata Han, merujuk pada hotline polisi darurat Korea Selatan.***

Halaman:

Editor: Sudarno Ahmad Nashori

Sumber: Rueters


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x