Penguatan Kemitraan ASEAN-Selandia Baru, Jokowi Mendukungnya

- 14 November 2020, 12:51 WIB
Presiden Jokowi.
Presiden Jokowi. /PresidenRI.go.id

KEBUMEN TALK - Dari Istana Kepresidenan Bogor, Sabtu, 14 November 2020, Presiden Joko Widodo menghadiri Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ASEAN-Selandia Baru yang digelar secara virtual melalui konferensi video.

Terpilihnya Jacinda Ardern sebagai Perdana Menteri (PM) Selandia Baru, Presiden Jokowi memberikan ucapan selamat kepada Jacinda di awal sambutannya.

"Saya ingin mulai dengan menyampaikan ucapan selamat atas mandat baru PM Jacinda sebagai PM Selandia Baru," ujarnya.

Baca Juga: Hormati Pilpres Amerika Serikat, Tiongkok Ucapkan Selamat Atas Kemenangan Joe Biden

Penguatan kemitraan ASEAN-Selandia Baru dalam beberapa isu, didorong oleh Presiden Jokowi dalam sambutannya.

"Hari ini ASEAN–Selandia Baru merayakan 45 tahun kemitraannya. Ke depan, saya ingin kemitraan kita dapat diperkuat terutama di beberapa isu,” kata Presiden.

Sebagaimana dikutip KebumenTalk.com dari ANTARA, Kemitraan di Pasifik Jokowi meminta untuk diperkuat, karena menurutnya hubungan Selandia Baru dengan negara-negara Pasifik Selatan cukup kuat.

Baca Juga: Belum Tau Syarat Pencairan BLT BPJS Ketenagakerjaan? Simak disini

Maka dari itu, Indonesia dan ASEAN juga ingin memperkuat kemitraan dengan negara-negara Pasifik Selatan.

Halaman:

Editor: Fathurohman Wahid

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x