Lirik Syahdu dan Chord Puisi Hujan Bulan Juni karya Sapardi Djoko Darmono

- 3 Juni 2021, 20:30 WIB
Musikalisasi puisi Duo Musik Ari Reda ketika menyanyikan lagu ‘Hujan Bulan Juni’ dari pusi karangan Sapardi Djoko Darmono.
Musikalisasi puisi Duo Musik Ari Reda ketika menyanyikan lagu ‘Hujan Bulan Juni’ dari pusi karangan Sapardi Djoko Darmono. /Tangkapan layar YouTube/IndonesiaKaya

[Intro] : G Bm/ Dm F E,
Am G D

[Verse 1] :
G Bm
Tak ada yang lebih tabah
Dm/F E
Dari hujan bulan Juni
Am D
Dirahasiakannya
B E
Rintik rindunya kepada
Am D
Pohon berbunga itu

Baca Juga: Pemerintah Tidak Memberangkatkan Haji 1142 H dengan Alasan Keamanan Jamaah di tengah Pandemi Covid-19

[Verse 2] :

G Bm
Tak ada yang lebih bijak
Dm/F E
Dari hujan bulan Juni
Am D
Dihapusnya jejak - jejak
B E Am
Kakinya yang ragu - ragu
D
Di jalan itu

Baca Juga: Link Live Streaming Ikatan Cinta 4 Juni 2021

[Verse 3] :
G Bm
Tak ada yang lebih arif
Dm/F E
Dari hujan bulan Juni
Am D
Dibiarkannya
B E
Yang tak terucapkan
Am D
Diserap akar pohon
( G )
Bunga itu

[Instrumental]
G Bm Dm/F E
Am G D

Baca Juga: Link Live Streaming Buku Harian Seorang Istri 4 Juni 2021

[Kembali ulang ke Verse 1] :

Halaman:

Editor: Muhammad Khasbi M.


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah