5 Dampak Negatif Konsumsi Soda Terlalu Sering

- 27 Mei 2022, 12:00 WIB
Ada 5 dampak negatif yang berbahaya bagi kesehatan tubuh jika sering mengkonsumsi minuman soda kemasan.
Ada 5 dampak negatif yang berbahaya bagi kesehatan tubuh jika sering mengkonsumsi minuman soda kemasan. /Pixabay

Para perawat mengatakan bahwa mereka yang dalam sehari mengonsumsi satu atau lebih minuman bersoda yang mengandung gula lebih mungkin terkena diabetes tipe 2 sebanyak dua kali, dibanding mereka yang jarang minum minuman ini.

2. Meningkatkan resiko penyakit jantung

Mengonsumsi minuman bersoda dengan kandungan gula yang tinggi akan meningkatkan risiko obesitas yang sangat erat kaitannya dengan penyakit jantung.

Sebuah penelitian mengemukakan jika Anda mengonsumsi minuman bersoda secara berlebihan bahkan setiap hari, bisa menyebabkan serangan jantung dan stroke. Masalah ini diduga karena adanya resistansi insulin yang bisa meningkatkan kolesterol dalam tubuh.

Baca Juga: 5 Cara Mudah Redakan Batuk Dengan Bahan Dirumah

2. Menurunkan kualitas tulang

Tak hanya itu saja, ternyata minum soda yang berlebihan berdampak pada kesehatan tulang.

Soda mengandung kadar fosfat tinggi, dan tidak memiliki kalsium dan nutrisi sehat lainnya. Mengonsumsi lebih banyak fosfat daripada kalsium dapat merusak kesehatan tulang. Padahal kalsium sangat penting selama masa kanak-kanak dan remaja.

4. Menyebabkan kerusakan gigi

Minuman soda dalam kemasan yang mengandung kadar gula tinggi dapat menyebabkan sakit gigi. Dan hal tersebut bukan hal yang baru lagi. Sebab hampir semua minuman tinggi gula dapat menyebabkan sakit gigi.

Halaman:

Editor: Muhammad Mugi

Sumber: PMJNews


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah