RMI NU Bagikan Hadiah Musabaqoh Kreativitas Santri

- 5 November 2020, 13:08 WIB
Ketua RMI NU Kebumen sedang menyerahkan hadiah kepada juara
Ketua RMI NU Kebumen sedang menyerahkan hadiah kepada juara /Kebumen Talk

Dirinya menyampaikan, bahwa kemarin sempat ada wacana lomba Futsal, yang mana penontonya dimasing-masing pondok pesantren, akan tetapi ketika perlombaan futsal tanpa penonton dirasa kurang meriah, sehingga kami tarik lagi wacana tersebut.

"Kemarin sempat ada wacana lomba Futsal, yang mana penontonya dimasing-masing pondok pesantren, akan tetapi ketika perlombaan futsal tanpa penonton dirasa kurang meriah, sehingga kami tarik lagi wacana tersebut", ungkap Fahrudin.

Baca Juga: Resesi Atau Tidak, BPS Indonesia Akan Umumkan

Sebelumnya, PC RMI NU Kebumen juga mengadakan nonton bareng film sang kyai diberbagai pondok pesantren di Kebumen.

Akan tetapi, karena kurangnya ketersediaan alat seperti proyektor, dari kami sehingga acara tersebut belum merata di pondok pesantren di Kebumen.

Selain itu, Gus Fahrudin meminta doa dari peserta lomba, dengan harapan RMI dapat istiqomah dalam berkhidmat.

Baca Juga: Polisi Bongkar Klinik Aborsi Ilegal

Perwakilan Pengurus Cabang Nahdlatu Ulama (PCNU) Kebumen, Kyai Fauzi Al-Muhtad, dalam sambutannya menyampaikan bahwa kemungkinan kedepan RMI memiliki gagasan pesantren IT, sebagai upaya mengekpos karya santri di media sosial.

"RMI kemungkinan kedepan memiliki gagasan pesantren IT, salah satu upaya mengekpos keunggulan santri di media sosial pada saat ini", ungkap Fauzi.

Salah satu sumber, mengungkapkan bahwa salah satu inisiator kepesantrenan itu adalah syekh Abdul Kahfi pada tahun 1441 M, beliau melakukan perjalanan perdagangan dan dakwah, yang kemudian bersinggah masuk di kebumen.

Halaman:

Editor: Fathurohman Wahid


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah