Waspada! Ini Daftar Kecamatan di Cilacap, Banyumas dan Kebumen yang Berpotensi Diterjang Hujan Lebat

14 Agustus 2022, 13:35 WIB
Ilustrasi hujan lebat /Sérgio Cipullo/Pexels

KEBUMEN TALK - Prakiraan cuaca berbasis dampak hujan lebat berpotensi terjadi di wilayah Kabupaten Cilacap, Banyumas dan Kebumen.

Potensi dampak hujan lebat ini bisa mengakibatkan bencana alam. Seperti banjir, tanah longsor, angin kencang, dan sambaran petir.

Peringatan dini potensi hujan lebat ini berlaku mulai 14 Agustus 2022 pukul 07.00 WIB hingga 15 Agustus 2022 pukul 07.00 WIB.

Baca Juga: Nasihat Untuk Ibu Menyusui Sesuai Anjuran Nabi, Anak Boleh Disusukan Orang Lain Asal Kesepakatan

Dikutip KebumenTalk.com dari instagram @bmkgcilacap, berikut wilayah yang berpotensi diterjang hujan lebat tersebut, yakni:

1. Cilacap (WASPADA):

- Cipari
- Cimanggu
- Wanareja
- Majenang
- Karangpucung
- Nusawungu.

2. Banyumas (WASPADA):

- Gumelar
- Pekuncen
- Cilongok
- Kemranjen
- Sumpiuh
- Tambak.

Baca Juga: Masaknya Cukup 5 Menit! Berikut Resep Mie Godog ala Chef Devina Hermawan, Pakai Terasi Makin Mantap

3. Kebumen (WASPADA):

- Rowokele
- Ayah
- Adimulyo
- Kuwarasan
- Karanganyar
- Gombong
- Karanggayam
- Karangsambung
- Alian
- Pejagoan
- Sruweng
- Kebumen
- Poncowarno
- Klirong
- Petanahan.

Baca Juga: Kevin De Bruyne Man of The Macth, Berikut Rapor Pemain Manchester City usai Bungkam Bournemouth 4-0

BMKG mengimbau masyarakat tetap tenang dan waspada. Masyarakan diimbau berbagi informasi dengan tetangga sekitar rumah. Berhati-hati jika beraktivitas di luar rumah.***

Editor: Sudarno Ahmad Nashori

Sumber: BMKG

Tags

Terkini

Terpopuler