Breaking News: Program Kartu Prakerja Gelombang 20 Telah Dibuka! Berikut Cara Daftarnya

- 9 September 2021, 14:56 WIB
Program Kartu Prakerja Gelombang 20 telah dibuka.
Program Kartu Prakerja Gelombang 20 telah dibuka. /Instagram @prakerja.go.id

3. Masukkan data diri kamu dan ikuti petunjuk yang ada di layar smartphone atau komputer kamu.

Baca Juga: Peringatan Hari Olahraga Nasional 2021, Kemenpora Mengundang Tamu Secara Virtual

4. Ikuti Tes Motivasi dan Kemampuan Dasar yang dilakukan secara online, untuk mempermudah jalannya tes, kamu dapat menyiapkan alat tulis dan kertas agar lebih mudah dan cepat dalam mengerjakan soal yang diberikan.

5. Klik “Gabung” pada Gelombang ke-20.

6. Pendaftaran Prakerja Gelombang ke-20 telah selesai, kamu dapat menunggu pengumuman peserta yang lolos melalui SMS yang masuk ke smartphone kamu.

Baca Juga: Kimi Raikkonen Positif Covid-19, Robert Kubica Gantikan di F1 GP Italia

Itulah cara bergabung atau mendaftar Prakerja Gelombang ke-20.

Pastikan kamu mengisi data diri dengan benar serta mengikuti tes dengan baik tanpa terburu-buru. Terlebih lagi pembukaan gelombang kali ini berlangsung hingga beberapa hari ke depan.

“Proses seleksi tidak berdasarkan siapa yang mendaftar pertama,” himbau akun Instagram @prakerja.go.id.

Baca Juga: Kapan Black Clover Season 5 Rilis? Berikut Jadwal Terbaru dan Spoilernya

Halaman:

Editor: Muhammad Mugi

Sumber: Instagram @prakerja.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah