Tumbuhkan Minat Belajar Anak-anak, Mahasiswa KKN Universitas Tidar Adakan Program NUBARSIK di Desa Jatisari

- 8 September 2021, 14:06 WIB
Mahasiswa KKN Universitas Tidar adakan program NUBARSIK di Desa Jatisari, Kebumen.
Mahasiswa KKN Universitas Tidar adakan program NUBARSIK di Desa Jatisari, Kebumen. /Kebumen Talk

Strategi pembelajaran dalam NUBARSIK dilakukan dengan menerapkan sistem pembagian kelompok belajar yang masing-masing kelompok dipimpin oleh satu mahasiswa sebagai pengajar.

Sebagai upaya untuk meningkatkan motivasi belajar anak-anak, Tim KKN memberikan hadiah bagi anak-anak yang hadir mengikuti kegiatan pembelajaran, hadihnya pun beragam, seperti makanan, minuman, dan lain sebagainya.
Baca Juga: One Piece Chapter 1025: Tanggal Rilis, Spoiler dan Link Baca Manga

Dengan adanya program NUBARSIK Sinau Bareng Asyik nyatanya mampu membangkitkan semangat bagi anak-anak untuk selalu menimba ilmu walaupun di masa pandemi.

Luaran yang telah dicapai dalam program ini antara lain, tugas sekolah dapat terselesaikan dengan baik, adanya pemahaman materi pembelajaran dan wawasan baru, serta kendala orang tua dalam mendampingi anak belajar dapat teratasi.***

Halaman:

Editor: Muhammad Mugi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah