Musisi Kenamaan Indonesia Steven Jam Meninggal, Berikut Data Profil Lengkapnya

- 22 Juni 2021, 14:11 WIB
Lirik Lagu dan Terjemahan Welcome to My Paradise - Steven and Coconut Treez, Lagu Legendaris dari Steven Jam
Lirik Lagu dan Terjemahan Welcome to My Paradise - Steven and Coconut Treez, Lagu Legendaris dari Steven Jam /Instagram/@greensslank /

 

KEBUMEN TALK - Kabar duka baru saja datang dari dunia musik. Yaitu vokalis kenamaan Steven Jam meninggal dunia.

Ia dikabarkan meninggal dunia pada Selasa 22 Juni 2021. Kabar tersebut disiarkan oleh akun Instagram resmi Steven & Coconut Trezz.

Segenap redaksi KebumenTalk.com ikut berbelasungkawa sedalam-dalamnya atas meninggalnya penyanyi idola masyarakat Steven Jam.

Baca Juga: Jadwal Euro 2020: Prediksi Portugal vs Prancis 24 Juni 2021 di Mola TV

Diketahui, sejak berdiri tahun 2005, Steven & Coconut Treez berhasil membuat beberapa album seperti The Other Side (2005), Easy Going (2006), dan Good Atmosphere (2008).

Kabar meninggalnya musisi Steven Jam atau Tepeng memang sangat memberikan duka mendalam bagi para penggemar.

Dikutip KebumenTalk.com dari berbagai sumber pada Selasa 22 Juni 2021 akan diberikan informasi biodata lengkap Steven Jam.

Baca Juga: Slowakia vs Spanyol: Prediksi Line Up, Head to Head dan Link Live Streaming 23 Juni 2021

Berikut ini profil dan biodata Steven Jam atau Tepeng vokalis Steven & Coconut Trezz yang baru saja meninggal dunia.

Biodata Steven Kaligis Lengkap

Nama Lengkap: Steven Nugraha Kaligis

Nama Panggilan: Tepeng

Nama Panggung: Steven Jam

Tempat, Tanggal Lahir: Pekanbaru, 3 Januari 1975

Baca Juga: Swedia vs Polandia: Prediksi Line Up, Head to Head dan Link Live Streaming 23 Juni 2021

Usia: 46 tahun

Halaman:

Editor: Muhammad Khasbi M.

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x