Nikmati Keindahannya! Ini Rekomendasi 3 Pantai di Gunungkidul untuk Camping

- 30 Mei 2024, 18:00 WIB
Camping di Pantai Wohkudu, Jogjakarta, memiliki keasyikan tersendiri.
Camping di Pantai Wohkudu, Jogjakarta, memiliki keasyikan tersendiri. /Instagram @imelz febriana

KEBUMEN TALK - Kabupaten Gunungkidul merupakan salah satu wilayah yang eksotis di Yogyakarta.

Gunungkidul terkenal dengan pantai-pantainya yang mempesona dan menawarkan beragam potensi wisata.

Meskipun beberapa pantainya padat pengunjung dan kurang cocok untuk berkemah, terdapat empat spot camping yang sempurna untuk Anda jelajahi.

Baca Juga: Wisata Kuliner Bakso di Gunungkidul? Ini Rekomendasi 5 Bakso Enak yang Wajib Kalian Kunjungi!

Rekomendasi 3 Pantai di Gunungkidul untuk Camping

Spot Camping di Pantai Kesirat, Gunung Kidul.
Spot Camping di Pantai Kesirat, Gunung Kidul. Instagram @campingpantaikesirat

1. Pantai Kesirat

Pantai Kesirat, yang berada dekat dengan Pantai Grigak dan Pantai Wohkudu, adalah spot camping pertama yang layak dibahas.

Dengan panorama alam yang luar biasa dan pemandangan matahari terbenam yang memukau, Pantai Kesirat menawarkan pengalaman berkemah yang tak terlupakan.

Terletak di tebing indah dengan pemandangan laut selatan Pulau Jawa, area camping ini cukup luas, mampu menampung 30 hingga 60 tenda.

Fasilitas yang tersedia meliputi tempat parkir, warung makan, toilet, gazebo, dan spot foto menarik dengan perahu bambu.

Halaman:

Editor: Muhammad Mugi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah