Kecewa, Shin Tae-Yong Respon Kasus Pemainnya Yang Langgar Kasus Bubble!

- 2 Januari 2022, 22:26 WIB
Respon Shin Tae-Yong soal pemainnya yang tidak tampil pada leg 2 /
Respon Shin Tae-Yong soal pemainnya yang tidak tampil pada leg 2 / /Instagram @pssi/


KEBUMEN TALK - Beberapa pemain Timnas Indonesia yang menjadi salah satu peserta dalam gelaran Piala AFF 2020 mendapatkan hukuman.

Pada leg kedua Final Piala AFF 2020 saat pertandingan Timnas Indonesia melawan Timnas Thailand berakhir dengan hasil imbang 2-2.

Sebelum pertandingan dilaksanakan, Timnas Indonesia dikejutkan dengan adanya pengumuman yang menyatakan hukuman untuk beberapa pemain Indonesia.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Hari Ini Senin 3 Januari 2022 untuk Libra, Scorpio dan Sagitarius

Dalam pernyataan yang dikeluarkan oleh pemerintah Singapura, beberapa pemain Timnas Indonesia dianggap melakukan pelanggaran bubble dalam gelaran Piala AFF 2020.

Kepala pelatih Timnas Indonesia yaitu Shin Tae-Yong merasa sangat terkejut dengan adanya pernyataan yang dikeluarkan oleh pemerintah Singapura tersebut.

Shin Tae-yong mengritik keras sistem bubble yang diterapkan panitia Piala AFF 2020 Singapura. Dia membongkar protokol kesehatan dalam format bubble tersebut.

Baca Juga: Mandi di Pantai Suwuk, Tujuh Anak Terseret Ombak, Dua Diantaranya Belum Ditemukan

"Masalahnya, banyak tamu umum di hotel tempat kami menginap, tepatnya di lantai tujuh dan delapan. Bahkan pada akhir pekan, ada orang-orang yang mabuk karena berpesta, seperti pesta pernikahan. Itu yang membuat istirahat kami terganggu," Ujar Shin Tae-Yong.

Halaman:

Editor: Muhammad Khasbi M.

Sumber: Meravigliosa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah