Buruan Cek! Ini 14 Lokasi Samsat Keliling di Jakarta, Depok, Tangerang, dan Bekasi Hari Jum'at, 17 November

- 17 November 2023, 08:06 WIB
Cek lokasi Samsat Keliling di DKI Jakarta dan sekitarnya 10 Oktober 2023.
Cek lokasi Samsat Keliling di DKI Jakarta dan sekitarnya 10 Oktober 2023. /Pikiran Rakyat/Tommi Andryandy/

Waktu Pelayanan Samsat Keliling

Dilansir dari Antara, waktu pelayanan Samsat Keliling bervariasi setiap titiknya.

Namun umumnya layanan Samsat Keliling dimulai sejak pukul 08.00 s/d 15.00 WIB, tetapi ada pula yang hanya melayani hingga pukul 14.00 WIB.

Syarat Mengurus PKB di Samsat Keliling

Sebelum datang ke Samsat Keliling, ada baiknya kalian memeriksa terlebih dahulu syarat-syarat yang harus dipersiapkan.

 

Sejumlah syarat untuk membayar pajak kendaraan yaitu KTP, BPKB dan STNK asli yang disertai lampiran fotocopy.

Gerai Samsat Keliling hanya melayani pembayaran PKB tahunan, sedangkan untuk perpanjangan STNK (lima tahunan) dan ganti pelat nomor kendaraan harus mendatangi kantor Samsat terdekat.

***

Halaman:

Editor: Miftakhul Arifin

Sumber: TMC Polda Metro Jaya Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x