Dua Pelaku Pembacokan di Depan RS Carolus Diringkus Polisi

- 2 Februari 2022, 04:53 WIB
Ilustrasi Pembacokan.
Ilustrasi Pembacokan. /Pikiran Rakyat Bekasi/Ikbal Tawakal

KEBUMEN TALK - Dua orang pelaku pembacokan di depan RS Corolus berhasil diringkus polisi pada Senin, 1 Februari 2022.

Sebelumnya, beredar video viral seorang warga yang  keluar dari RS Carolus dengan mengendarai motor dibacok menggunakan celurit oleh OTK.

Jajaran Reskrim Polsek Senen langsung bergerak cepat menuju olah TKP untuk mendapatkan bukti-bukti untuk mengejar pelaku.

Baca Juga: Salah Satu Pemain Baru Barcelona Akan Dicoret dari Skuad Liga Europa, Kok Bisa?

Pelaku pembacokan kemudian berhasil diamankan pada Senin, 1 Februari 2022 siang di wilayah Klender dan Bekasi tempat persembunyian nya.

Polisi berhasil mengamankan celurit dan sepeda motor yang digunakan pelaku serta barang bukti lainnya berupa baju bercak darah yang dipakai korban.

Kapolsek Senen Kompol Ari Susanto SH membenarkan penangkapan dua pelaku pembacokan sebagaimana dikutip KebumenTalk.com dari Instagram @polsek_senen.

Baca Juga: Indonesia Resmi Memasuki Gelombang Ketiga Covid-19, Ini Penjelasan Ketua Satgas IDI

Menurutnya, pelaku pembacokan diperkirakan sudah mengenal korban. Pelaku sakit hati karena dikeluarkan korban dari perusahaan.

Halaman:

Editor: Muhammad Mugi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah