Pantai Selatan Jawa Selalu Minta 'Tumbal' yang Dikaitkan dengan Sosok Nyi Roro Kidul, Ini Misteri Dibaliknya

- 27 Agustus 2022, 20:56 WIB
Ilustrasi sosok Nyi Roro Kidul penunggu Laut Selatan
Ilustrasi sosok Nyi Roro Kidul penunggu Laut Selatan /Riyanto Jayeng/Lukisan Abdullah

Lalu, kalau sudah terlanjur terjebak didalamnya, kita bisa keseret sampai 100 meter ke tengah laut membuat kita kehabisan tenaga.

Inilah yang membuat banyak sekali jatuh korban jiwa di Pantai Selatan Jawa.

Supaya terhindar dari bahaya, cara terbaiknya adalah patuh sama peraturan untuk tidak mandi di laut.

Tapi kalau sudah terjebak di dalam arus yang deras, ingat tips ini jangan berenang melawan arus tersebut.

Baca Juga: Prediksi Middlesbrough vs Swansea City, Pratinjau, Susunan Pemain, Prediksi Skor, Berita Tim, dan Lainnya

Tetap tenang meski bakal dibawa menjauh dari pantai. Coba ikuti arus tersebut dan coba berenang sejajar sama pantai.

Baru kalau arus sudah tenang, kasih sinyal pakai tangan untuk minta bantuan dan barulah pelan-pelan kembali ke daratan.

Tak hanya itu, Laut Selatan Jawa nyatanya ada satu lagi ancaman yang tidak bisa dipandang sebelah mata, ialah Tsunami Megatrust.

Jadi intinya kalau laut itu menyimpan ancaman. Sehingga mitos itu ada bukan cuma jadi cerita untuk menakut-nakuti.

Baca Juga: 34 Link Twibbon HUT ke-74 Polwan Terbaru, Desain Lebih Keren dan Sangat Cocok Dibagikan ke Media Sosial

Halaman:

Editor: Sudarno Ahmad Nashori

Sumber: YouTube Kok Bisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x