Bukan Trio Ducati, Ini Dia “Musuh” Utama Fabio Quartararo

- 16 Juni 2021, 05:30 WIB
Pembalap Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo menganggap pembalap Red Bull KTM Factory, Miguel Oliveira menjadi ancaman utamanya.
Pembalap Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo menganggap pembalap Red Bull KTM Factory, Miguel Oliveira menjadi ancaman utamanya. /MotoGP

KEBUMEN TALK - Pembalap Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo saat ini menjadi pemimpin sementara klasemen pembalap MotoGP.

Mantan pembalap Petronas Yamaha SRT itu telah mengumpulkan 115 poin dari tujuh balapan yang ia jalani.

Quartararo unggul 14 poin dari kompatriotnya, Johann Zarco di posisi kedua.

Baca Juga: Rossi Masih Kuat, Tapi Bukan Itu Masalahnya, Steve Parrish: MotoGP itu untuk Pembalap Muda

Pembalap Pramac Racing itu telah mengemas 101 poin dan menjadi pembalap terbaik Ducati hingga saat ini.

Selain Zarco, posisi Quartararo juga terancam oleh kehadiran dua pembalap Ducati Lenovo.

Jack Miller dan Francesco Bagnaia menempati posisi ketiga dan keempat dengan masing-masing memperoleh 90 dan 88 poin.

Baca Juga: Dari Arah Belakang, BR250RR Tabrak Honda Brio hingga Naik ke Atap Mobil

Meskipun dikepung oleh tiga pembalap Ducati sekaligus, ternyata Quartararo tidak menganggap pembalap Ducati yang menjadi ancaman utamanya.

Halaman:

Editor: Muhammad Mugi

Sumber: Tuttomotoriweb


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah