Lengkap! Doa Setelah Shalat Jenazah dan Beberapa Sunnat Shalat Jenazah

- 18 September 2021, 07:54 WIB
Ilustrasi shalat jenazah.  Lengkap! Doa Setelah Shalat Jenazah dan Beberapa Sunnat Shalat Jenazah
Ilustrasi shalat jenazah. Lengkap! Doa Setelah Shalat Jenazah dan Beberapa Sunnat Shalat Jenazah /Hani Febriani/PR/

KEBUMEN TALK - Sunat shalat jenazah dan doa setelah shalat jenazah serta supaya anak pintar bisa didapatkan dalam artikel ini.

Berikut ini kumpulan setelah shalat jenazah dan sunat shalat jenazah kami berikan untuk Anda.

Sebagaimana dikutip KebumenTalk.com dari dalamislam, berikut ini doa yang perlu Anda ketahui.

Baca Juga: Prakiraan Ramalan Cuaca Kebumen Hari Besok Minggu 18 September 2021

Sunnat Shalat Jenazah

Sunat shalat jenazah adalah jika dilakukan bisa menambah pahala bagi orang yang melaksanakan sunnat shalat tersebut.

Berikut ini adalah sunat sholat jenazah yang harus diperhatikan bagi umat muslim yang harus diketahui :

1. Mengangkat Tangan Pada Setiap Takbir

Takbir yang dilakukan pada shalat jenazah memiliki bacaan masing-masing. Disunatkan ketika takbiratul ikhram sebanyak 4 kali disunahkan untuk mengangat tangan.

Baca Juga: Klaim Kode Redeem Roblox Segera Hari Ini Sabtu 18 September 2021

Hal itu dikarenakan di dalam sholat jenazah tidak ada ruku dan gerakan setelahnya.

2. Suara Di Rendahkan

Dalam melakukan sholat jenazah baik suara makmum maupun suara imam sebaiknya dilirihkan. Oleh sebab itu tidak ada imam yang membaca tiap-tiap bacaan takbir dengan suara keras atau jar.

3. Membaca Ta’Awuz

Membaca ta’awuz juga menjadi sunah bagi sholat jenazah.

Baca Juga: Hasil FP2 MotoGP San Marino 2021, Johann Zarco Kalahkan Francesco Bagnaia

4. Banyak Makmum

Sholat jenazah akan banyak pahalanya jika banyak makmum atau banyak orang yang melakukannya.

5. Banyak Shaf

Ketika ada orang muslim yang meninggal kemudian dishalatkan oleh orang muslim lainnya banyaknya shaf untuk menyalatkan jenazah tersebut adalah 3 shaf.

Baca Juga: Resmi, SRT Ganti Nama Menjadi RNF Racing untuk MotoGP 2022

Doa Setelah Shalat Jenazah

Ketika salam diucapkan, makmum tidak lantas pergi begitu saja.

Namun ada amalan berupa doa setelah shalat jenazah yang harus dibaca oleh makmum.

Berikut ini adalah doa setelah shalat jenazah selesai dilalukan :

Baca Juga: Kusus Server Indonesia, Klaim Kode Redeem FF Sabtu 18 September 2021

اَللّهُمَّ اغْفِرْ لِحَيِّنَا وَمَيِّتِنَا وَشَاهِدِنَا وَغَائِبِنَا وَذَكَرِنَا وَاُنْثَانَا وَصَغِيرنَا وَكَبِيرنَا

اَللَّهُمَّ مَنْ اَحْيَيْتَهُ مِنَّا فَاَحْيهِ عَلَى اْلاِسْلاَمِ وَمَنْ تَوَفَّيْتَهُ مِنَّا فَتَوَفَّهُ عَلَى اْلايمَانِ وَخُصَّ هذَا الْمَيَّتَ بِالرَّوْحِ وَالرَّاحَةِ وَالْمَغْفِرَةِ وَالرِّضْوَانِ

اَللّهُمَّ اِنْ كَانَ مُحْسِنًا فَزِدْ فِى اِحْسَانِه وَاِنْ كَانَ مُسيئًا فَتَجاوَزْ عَنْهُ وَلَقِّهِ اْلاَمْنَ وَالْبُشْرى وَالْكَرَامَةَ وَالزُّلْفى بِرَحْمَتِكَ يَا اَرْحَمَ الرَّاحِمينَ

Baca Juga: RAMALAN ZODIAK HARIAN: Zodiak Aquarius dan Zodiak Pisces Hari Ini Jumat 17 September 2021

Allahummaghfirli hayyina wa mayyitina wa shahidina wa ghaibina wa dhakarina wa unthana wa saghirina wa kabirina. Allahumma, man ahyaytahu minna fa ahyihi alal islam wa man tawaffaytahu minna fa tawaffahu alal iman wa khussa hadhal mayyita birrawhi warrahati wal maghfirati warridwan. Allahumma in kana muhsinan fazid fi ihsanihi wa in kana musian fatajawaz anhu wa laqqihil amna wal bushra wal karamata wazzulfa birahmatika ya arhamarrahimin.

Baca Juga: RAMALAN ZODIAK HARIAN: Zodiak Sagitarius dan Zodiak Capricorn Hari Ini Jumat 17 September 2021

Semoga informasi seputar doa setelah menikah yang diberikan bisa bermanfaat untuk Anda.***

Editor: Muhammad Khasbi M.

Sumber: Dalam Islam


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah