Musim Kemarau Lebih Cepat, Ini Waktu dan Wilayah yang Bakal Alami Kemarau Bulan April Hingga Mei 2023!

- 17 Mei 2023, 12:43 WIB
prakiraan musim kemarau tahun 2023 Provinsi Jawa Tengah
prakiraan musim kemarau tahun 2023 Provinsi Jawa Tengah /Ilustrasi Pixabay Pitschen/

KEBUMEN TALK - Musim kemarau diprediksi akan lebih cepat oleh BMKG yaitu terjadi di Bulan April dan Mei yang terjadi di berbagai wilayah.

Wilayah yang akan mengalami musim kemarau terlebih dahulu diantaranya Pekalongan, Rembang dan lainnya. Simak penjelasannya di bawah ini.

Berikut ini prakiraan musim kemarau tahun 2023 Provinsi Jawa Tengah sebagaimana dikutip KebumenTalk.com dari @Bmkgcilacap.

Baca Juga: Prediksi Seattle Sounders vs Austin FC, Prediksi Skor, Berita Tim, Head to Head dan Lainnya 17 Mei 2023

1. Awal Musim Kemarau Tahun 2023 di wilayah Jawa Tengah umumnya diprakirakan terjadi pada bulan Mei 2023.

2. Awal Musim Kemarau Tahun 2023 paling awal terjadi pada bulan April Dasarian II (pertengahan April 2023) yang meliputi : Kota Pekalongan dan Kab. Rembang; sebagian wilayah Kab. Demak, Jepara, Kudus.

Selain itu, Pati; Kab. Pemalang bagian utara; Kab. Wonogiri bagian selatan; sebagian wilayah utara Kab. Pekalongan dan Blora; wilayah timur laut Kab. Tegal.

Baca Juga: Los Angeles FC vs Sporting Kansas City, Prediksi Skor, Berita Tim, Head to Head dan Lainnya 17 Mei 2023

Awal Musim Kemarau Tahun 2023 paling akhir terjadi pada bulan Juni Dasarian II (pertengahan Juni 2023) meliputi : sebagian wilayah Kab. Purbalingga, Banjarnegara.

Halaman:

Editor: Muhammad Khasbi M.

Sumber: @bmkgcilacap


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x