Prakiraan Cuaca Wonosobo 2 Maret 2022: Hujan dengan Intensitas Ringan Guyur Wonosobo di Sore Hari

- 1 Maret 2022, 12:49 WIB
Ilustrasi prakiraan cuaca Purbalingga hari ini, 27 Februari 2022
Ilustrasi prakiraan cuaca Purbalingga hari ini, 27 Februari 2022 /Pexels/Apporv Ishan/

Hujan juga diperkirakan akan tetap mengguyur Wonosobo hingga malam hari, namun dengan instensitas yang berkurang. 

Pada pukul 22.00 WIB hingga dini hari, hujan diperkirakan telah reda dan langit malam di Wonosobo akan dihiasi dengan awan cerah.

Adapun prakiraan untuk Kamis, 3 Maret 2022 cuaca di Kabupaten Wonosobo diprediksi akan didominasi dengan cerah berawan.

Baca Juga: Adakan Isra Miraj, Bupati Kebumen: Sinergi Ulama dan Umaro Percepat Pembangunan

Meksi hanya sebatas prakiraan cuaca, namun data ini bisa Anda gunakan sebagai referensi jika Anda ingin berpergian atau beraktivitas ke luar rumah.

Data prakiraan cuaca di Kabupaten Wonosobo dan daerah lainnya di Indonesia juga bisa Anda akses secara langsung di website BMKG.***

Halaman:

Editor: Muhammad Mugi

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah