Bahasa Komunikasi Kucing, Mengedipkan Mata Perlahan Menandakan Apa? Simak Penjelasannya

- 31 Agustus 2022, 19:50 WIB
Wajah kucing saat akan mengedipkan mata
Wajah kucing saat akan mengedipkan mata /GLady/Pixabay

KEBUMEN TALK - Apakah banyak dari cat lovers yang penasaran dan merasa bingung untuk berkomunikasi dengan kucing?

Bila jawabannya iya, hal ini tidak mengherankan. Kucing memang seringkali berkomunikasi dengan bahasa non-verbal.

Bahkan selama berabad-abad kucing dianggap sebagai makhluk misterius, tidak terduga, dan penyendiri.

Baca Juga: Posisi Tidur Kucing Menandakan Apa? Simak Penjelasan Berikut Ini, Nomor 7 Posisi Paling Lucu

Berikut ada beberapa hal yang menjelaskan cara kucing berkomunikasi dan memudahkan cat lovers memahami kucing:

1. Telinga

Saat telinga kucing tegak dan lurus, ini menandakan ada sesuatu yang menarik perhatian kucing anda.

Kucing juga melakukan ini untuk bisa mendengar lebih banyak dan mematikan suara yang datang menandakan bahaya atau aman.

Namun, apabila cat lovers melihat kucing sedang menekuk sedikit telinga ke arah depan, ini menunjukkan bahwa kucing suka dan ingin bermain dengan anda.

Halaman:

Editor: Sudarno Ahmad Nashori

Sumber: Youtube Jaw-Dropping Facts


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah