Cat Lovers Wajib Tahu, Ini 6 Tips dan Cara Mendekati Kucing, Jangan Memeluk dan Menatap Matanya

- 29 Agustus 2022, 13:46 WIB
Ilustrasi tatapan mata kucing yang sedang berburu
Ilustrasi tatapan mata kucing yang sedang berburu /PublicDomainPictures/Pixabay

3. Jangan gunakan parfum yang menyengat

Waw, ternyata indra penciuman kucing itu empat belas kali lebih tajam dari manusia lo. Apabila kucing tidak mau mendekat maka segeralah periksa aroma badan anda.

Aroma yang dihindari kucing diantaranya parfum yang menyengat, desinfektan, bawang putih, dan lain sebagainya.

Baca Juga: Lukis Keceriaan di Wajah Anak Panti, IKMA UT Jateng Gandeng Lazis Jateng Adakan Muharam Yatim Corner

4. Dekati mereka seperti kucing

Kucing merupakan hewan yang kaku, mereka seringkali berkomunikasi dengan cara menyapa dari hidung ke hidung.

Nah, cat lovers bisa menggunakan tips ini untuk menyapa kucing. Dekati mereka dengan lembut, ulurkan ujung jari anda setinggi hidung kucing agar mereka tidak merasa terancam.

Jari yang digunakan seperti pengganti hidung, kebanyakan kucing akan berjalan ke arah anda untuk mengendus atau menyelidiki jari anda.

5. Menggunakan feromon kucing

Kucing bukanlah hewan yang menyukai perubahan, relokasi, atau orang asing. Bagi kucing lingkungan baru membawa banyak aroma dan tanda baru yang belum mereka jelajahi.

Baca Juga: Halo Cat Lovers, Kenali 5 Kepribadian Tentang Kucing, Bisa Kesepian karena Trauma

Halaman:

Editor: Sudarno Ahmad Nashori

Sumber: Youtube Jaw-Dropping Facts


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah